Quantcast
Channel: Ayok Sinau
Viewing all articles
Browse latest Browse all 10860

Kisah Nabi Adam Lengkap Menurut Islam

$
0
0

Kisah Nabi Adam Lengkap Menurut Islam

Kita semua pasti pernah mendengar kisah mengenai Nabi Adam As yang merupakan nenek moyang seluruh manusia di muka bumi ini. Di dalam Al Quran juga telah banyak sekali penjelasan tentang penciptanya yang di mulai dari kehidupannya sejak di dalam surga hingga bisa tinggal di muka bumi.

Karena keduanya melanggar perintah Allah yang berupa memetik dan memakan buah huldi, maka akhirnya mereka di usir dari surge dan di turunkan di bumi. Dalam kisahnya, nabi Adam memetik buah huldi sebanyak 3 buah, yang 2 buah di berikan kepada Hawa dan sisanya untuk Nabi Adam sendiri.

Setelah nabi Adam memakannya, kemudian malaikat datang, berusaha menyumbat supaya buah tersebut tidak masuk ke dalam perut Adam dan Hawa. Jika pada Nabi Adam (pria) berada di leher yang di sebut dengan jakun. Untuk Hawa (wanita) di sebut dengan buah dada.

  1. Wujud Nabi Adam

Menurut ajaran islam, Adam merupakan manusia yang sempurna, berpakaian menutup aurat, berjalan tegak dengan kedua kakinya dan berbahasa fasih. Beliau adalah nabi yang menerima wahyu dari Allah dan syarat khusus untuk manusia di waktu dulu. Sosok Nabi Ada di gambarkan mempunyai adab yang baik, ilmu yang tinggi dan bukan termasuk makhluk purba. Ia merupakan penghuni surge dengan peradaban yang sangat maju. Di turunkan ke bumi dengan peradaban yang sangatlah maju dan jauh lebih cerdas, oleh karenanya Allah menunjuknya sebagai khalifah di muka bumi yang belum ada sebelumnya sehingga sangat ddi muliakan Allah.

  1. Makhluk sebelum nabi Adam

Menurut syariat Islam, manusia tidak diciptakan di bumi. Akan tetapi yang diturunkan di bumi sebagai manusia dan ditunjuk sebagai khalifah (penerus) di muka bumi. Dengan kata lain, Adam bukanlah makhluk pertama di bumi, akan tetapi Nabi Adam merupakan manusia pertama. Allah juga tidak mengatakan untuk mengganti manusia sebelumnya. Melainkan sebagai pengganti makhluk yang telah membuat kerusakan dan menumpahkan darah di bumi .

Sebelum kehadiran manusia, telah banyak umat yang terdiri dari malaikat, jin tumbuhan, tumbuhan dan sebagainya, karena dalam Al Quran ciptaan Allah di sebut dengan kata Umat yang sesuai dengan salah satu surah Al An’am 32 yang berbunyi :

“Dan tiadalah binatang-binatang yang berada di muka bumi dan burung-burung yang terbang dengan kedua sayapnya, melainkan umat (juga) seperti kamu. Tiadalah kami alpakan sesuatu pun dalam kitab, kemudian kepada Tuhanlah mereka dihimpunkan (Al- An’am 6: 32).

Pada surat AL-Baqarah 30, bnayak pertanyaan yang menyebutkan bahwa siapakah makhluk yang berbuat kerusakan yang di maksudkan oleh malaikat. Menurut Arkeologi, berdasarkan fosil yang di temukan oleh para ilmuwan, memang ada makhluk lain sebelum manusia. Akan tetapi mereka memilki karakteristik yang tidak berbudaya dan sangat primitive.

Sekian ulasan tentang Kisah Nabi Adam Lengkap Menurut Islam semoga artikel dari ayoksinau.com bisa bermanfaat.

Baca juga artikel lainnya :


Viewing all articles
Browse latest Browse all 10860

Trending Articles