Kali ini ayoksinau.com akan membahas mengenai apa itu penelitian kualitatif dan kuantitatif lengkap beserta contohnya. Karena mungkin beberapa orang diantara kita masih banyak belum mengetahui akan pengertian kualitatif dan kuantitatif.
Pengertian dari penelitian kualitatif dan kuantitatif itu mempunyai perbedaan yang mencolok. Tidak usah panjang lebar mari bersama-sama kita simak pengertian, perbedaan dan contoh penelitian kulitatif dan juga kuantitatif berikut ini
1.Pengertian Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif
Dalam penelitian pada ilmu kependidikan, juga dikenal suatu metode penelitin yang digunakan dalam pembelajaran, ialah metode peneltian kualitatif dan kuantitatif. Metode penelitian kualitatif dan kuantitatif ialah suatu metode penelitian secara definisi dan pelaksanaannya saling bertolak belakang. Pengertian dari ke dua metode penelitian tersebut adalah:
2.Pengertian Penelitian Kualitatif
Pengertian Kualitatif ialah metode penelitian yang menekaankan pada aspek suatu pemahaman secara mendalam terhadap suatu masalah daripada melihat permasalahan guna penelitian generalisasi.
Metode peneliitian kualitatif lebih suka menggunakan teknik anaalisis yang mendalam ( in-depth analysis ). Yaitu mengkaji suatu masalah secara satu persatu, dari kasus perkasus.
Karena dalam metodologi kuliitatif yakin bahwa sifat suatu masalah satu berbeda dengan sifat masalah lainnya. Tujuan dari metodologi kualitatif ini bukan suatu generalisasi akan tetapi pemahaman yang secara mendalam terhadap suatu masalah.
Penelitian kualitatif sendiri berfungsi untuk memberikan kategori substantif dan juga hipotesis penelitian kualitatif.
3. Pengertian Penelitian Kuantitatif
Penelitian Kuantitatif ialah metode penelitian yang lebih menekan pada aspek pengukuran dengan cara yang obyektif terhadap fenomena social. Untuk dapat melakukan pengukuran, pada setiap fenomena social di jabarkan kedalam beberapa komponen masalah, variable dan juga indikator.
Setiap variable yang ditentukan dan diukur dengan memberikan symbol-symbol dan angka yang berbeda – beda sesuai dengan kategori di informasi yang berkaitan dengan variable tersebut. Dengan menggunakan symbol-symbol atau pun angka tersebut, teknik perhitungan secara kuantitatif matematik dapat di lakukan sehingga bisa menghasilkan suatu kesimpulan yang belaku umum di dalam suaatu parameter.
4.Contoh Judul Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif
Penelitian Kualitatif merupakan metode penelitian yang lebih untuk difokuskan pada pemahaman fenomena-fenomena sosial dari perspektif partisipan dengan lebiih menitik beratkan pada gambaran yang lebih lengkap daripada merinci menjadi variabel yang saling terkait.
Contoh Judul Penelitian Kualitatif dianaranya ialah:
- Analisis Peran Kepala Sekolah Dalam Menerapkan Manajemen Mutu Pendidikan
- Cara Belajar Siswa SD Dalam Menghadapi Ujian Nasional (UN)
- Eksploitasi Anak Jalanan
- Kinerja Dan Profesionalisme Guru SD
- Evaluasi Kebijakan Pendidikan Inklusif
- Kompetensi Guru Dalam Perencanaan Pembelajaran
- Kebiasaan Membaca Siswa Sekolah Dasar
- Metode Pembelajaran Yang Efektif Dalam Membentuk Karakter
- Pentingnya Keterampilan Membaca Bagi Siswa SD
- Model Pembelajaran Yang Efektif Dalam Pembelajaran
- Persepsi Dan Perilaku Merokok Mahasiswa PGSD
- Peran Orang Tua Terhadap Anak Dalam Bidang Akademik
- Pola Belajar Siswa Dalam Menghadapi Ujian Nasional
- Persepsi Masyarakat Terhadap Penggunaan Metode Inkuiri
- Upaya Guru Dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Siswa SD
Penelitian Kuantitatif ialah metode penelitan yang bersifat deskriptif dan lebih banyak menggunakan analisis. Penelitan kuantitatif berrtujuan mencari hubungan yang menjelaskan sebab-sebab dalam fakta-fakta sosial yang terukur, menunjukan hubungan variabel juga menganalisa.
Baca Juga :
- Makna, Contoh Dan Bentuk Bela Negara Menurut Banyak Sumber
- Pengertian Otonomi Daerah, Prinsip,Tujuan, Asas & Definisi Para Ahli
- Ingin Mengenal Sosok Soekarno Secara Lebih Dekat? Inilah Biografi Soekarno
- Contoh Teks Diskusi Yang Baik Dan Benar Sudah Terpercaya